Friday, December 29, 2017

Dampak Erupsi Gunung Agung Bali, NTB Berharap Dana Recovery 10 Persen dari Bali

Salah satu objek wisata di Pulau Sumbawa, Jembatan Polak. Kunjungan wisatawan ke NTB, termasuk ke Sumbawa sempat menurun akibat erupsi Gunung Agung Bali. NTB mengharapkan ada dana recovery 10 persen dari Bali  Erupsi Gunung Agung di Bali diyakini menjadi salah satu...
Share:

Bangko-Bangko, Objek Wisata Perawan di Selatan Lombok Barat

Beberapa nelayan tengah menepikan perahunya di Pantai Bangko-Bangko Lombok Barat Nusa Tenggara Barat yang masih perawan.  Kabupaten Lombok Barat memiliki banyak pantai. Tidak saja Senggigi, namun banyak pantai lain yang tidak kalah menarik untuk dikunjungi. Salah satunya...
Share:

Wednesday, December 27, 2017

Gua Liang Petang, Gua Penuh Misteri di Sumbawa

Gua Liang Petang Sumbawa yang penuh misteri (istimewa) Gua Liang Petang merupakan gua unik yang diyakini memiliki banyak misteri. Namun gua ini belakangan semakin sering dikunjungi wisatawan karena keunikan dan keindahannya. Gua ini terletak di punggung sebuah gunung...
Share:

Tuesday, December 26, 2017

Daki Rinjani, TNGR Terapkan Tiket Daring

Pemandangan di Gunung Rinjani yang selalu membuat wisatawan ingin berkunjung kembali. Mulai tahun 2018, pendakian ke Gunung Rinjani akan menggunakan tiket daring.  Taman Nasional Gunung Rinjani (TNGR) semakin banyak dikunjungi wisatawan. Persoalan sampah di gunung ini...
Share:

Sili Maci Beach, The Best Surfing Location in West Nusa Tenggara

Pantai Sili Maci yang menjadi salah satu spot berselancar terbaik di NTB. (istimewa) Pantai Sili Maci merupakan salah satu pantai yang berada di perbatasan antara Kabupaten Sumbawa dan Kabupaten Dompu. Pantai ini kerapkali dijadikan sebagai spot berselancar bagi wisatawan...
Share:

Friday, December 22, 2017

Pantai Kaliantan Pantai Legenda Bau Nyale di Lombok Timur

Pantai Kaliantan di Kabupaten Lombok Timur yang masih perawan. Pantai Kaliantan merupakan salah satu destinasi wisata di Kabupaten Lombok Timur. Pada Bulan Februari, wisatawan juga bisa melakukan Bau Nyale, karena selain di Pantai Seger Lombok Tengah, Pantai Kaliantan...
Share:

Wednesday, December 20, 2017

Mencari ''Selendang'' di Air Terjun Dewi Selendang Lombok Timur

  Air terjun Dewi Selendang di Sembalun Lombok Timur (istimewa) Sembalun merupakan salah satu destinasi yang semakin banyak dikunjungi wisatawan. Keindahannya tidak hanya pada lembah atau Rinjani saja, di sekitarnya juga banyak destinasi. Salah satunya Air Terjun...
Share:

Menikmati Little Africa di Savana Piong Dompu

Mau Nikmati Little Africa di Indonesia, datanglah ke Savana Piong Dompu NTB Jika berkunjung ke Dompu wisatawan merasa sudah terbiasa dengan suasana pantai, Savana Piong bisa menjadi alternatif destinasi. Tempatnya yang tenang dengan suasana yang asik membuat wisatawan...
Share:

Monday, December 18, 2017

Angkat Pantai Meninting Lewat Festival ‘'Bekele’' Ikan Tongkol

  Festival Bekele atau Makan Ikan Tongkol di Pantai Meninting Lombok Barat, Minggu (17/12/2017)  Pemerintah Desa Meninting Kecamatan Batulayar Lombok Barat (Lobar) menggelar Festival Bekele (makan) ikan tongkol, Minggu (17/12/2017). Kegiatan yang merupakan...
Share:

Thursday, December 14, 2017

Sensasi Panorama Sarae Nduha yang Menawan di Dompu

Sarae Nduha Dompu yang menawan. ( foto istimewa) Kabupaten Dompu memiliki banyak destinasi wisata yang dapat dikunjungi wisatawan. Salah satunya Pantai Sarae Nduha atau biasa disebut sebagai Pantai Ombo. Pantai ini tidak jauh dari Doro Ncanga atau Gunung Tambora. Banyak...
Share:

Pesta Rakyat Kara-Kara Digelar di Pantai Lariti Februari 2018

Pantai Lariti Kabupaten Bima Nusa Tenggara Barat Pantai Lariti merupakan salah satu destinasi wisata di Bima yang belakangan semakin banyak dikunjungi. Tahun depan akan dilakukan pesta rakyat bertajuk Kara-kara di pantai ini. Hal ini merupakan salah satu upaya Pemkab Bima...
Share:

Wednesday, December 13, 2017

Heningnya Pantai Tanjung Bongo Hilangkan Kejenuhan Wisatawan

Seorang wisatawan tengah menikmati keindahan Pantai Tanjung Bongo yang ada di Kabupaten Lombok Tengah. (foto istimewa) Pantai Tanjung Bongo merupakan salah satu destinasi wisata yang ada di Kabupaten Lombok Tengah. Pesonanya tidak kalah menarik jika dibandingkan...
Share:

Beragam Pilihan Objek Wisata di Lombok Tengah

Presiden Joko Widodo terpesona dengan keindahan Pantai Kuta Lombok Tengah saat berkunjung  Oktober 2017 Kabupaten Lombok Tengah memiliki banyak potensi destinasi wisata yang dapat dikembangkan. Tidak saja Kawasan Ekonomi Khusus Mandalika, namun ada pula destinasi-destinasi pendukung...
Share:

Air Terjun Titian Batu Kawangan Lombok Tengah Sajikan Kesegaran Alami

Air Terjun Titian Kawangan Lombok Tengah Air Terjun Titian Kawangan berada di Kabupaten Lombok Tengah menyajikan kesegaran yang alami. Bagi wisatawan yang mungkin merasa bosan berkunjung ke pantai, air terjun ini merupakan salah satu alternatif destinasi wisata yang dapat dikunjungi. Air terjun...
Share:

Monday, December 11, 2017

Gili Sunut dan Keindahan Alam yang Memikat Hati Wisatawan

Gili Sunut Lombok Timur (istimewa) Gili Sunut merupakan salah satu destinasi wisata yang ada di Kabupaten Lombok Timur. Belakangan pantai ini semakin banyak dikunjungi wisatawan karena keindahannya. Apalagi pantai ini juga dekat dengan destinasi wisata lainnya. Gili Sunut berada...
Share:

Letusan Gunung Agung Mulai Turun, Okupansi Hotel di Lombok Mulai Membaik

Salah satu menu hotel di Lombok dengan sajian lengkap untuk tamu. Minggu kedua Desember, kunjungan tamu hotel mulai membaik setelah letusan Gunung Agung mulai mereda Setelah sebelumnya disibukkan dengan dampak aktivitas erupsi Gunung Agung, saat ini pariwisata mulai berjalan...
Share:

Tuesday, December 5, 2017

Dampak Meletusnya Gunung Agung, Kunjungan ke Gili Trawangan Menurun

  Wisatawan di Gili Trawangan saat menunggu boat untuk diseberangkan ke Bali, Semenjak Gunung Agung meletus 25 November 2017, tingkat kunjungan wisatawan ke Gili Trawangan menurun Gili Trawangan masih menjadi salah satu destinasi wisata primadona di NTB. Namun sepekan...
Share:

Pokdarwis Besasakan Kotaraja Kecamatan Sikur Dikukuhkan

Pengukuhan Pokdarwis Besasakan Desa Kotaraja Kecamatan Sikur bertempat di Aula Kantor Desa Kotaraja, Senin (27/11/2017). Kabupaten Lombok Timur (Lotim) merupakan salah satu daerah yang kaya akan potensi objek wisata, baik pegunung, pantai, alam dan lainnya. Namun, potensi...
Share:

Perang Topat, Perang yang Ditunggu-tunggu Masyarakat Lingsar Lombok Barat

Wagub NTB H. Muh. Amin, Bupati Lombok Barat H. Fauzan Khalid melempar topat sebagai tanda Perang Topat dimulai Wakil Gubernur NTB H. Muh Amin, SH., M.Si membuka secara resmi tradisi budaya perang topat di Pura Lingsar, Lombok Barat, minggu sore (3/12/2017). Pembukaan Perang...
Share:

Definition List